Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

VLAN ( Virtual LAN / Virtual Local Area Network ) Lengkap

Gambar
Pengertian VLAN       Virtual LAN atau disingkat VLAN merupakan sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang dikonfigurasikan (menggunakan perangkat lunak pengelolaan) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda. Vlan dibuat dengan menggunakan jaringan pihak ke tiga.      VLAN merupakan sebuah bagian kecil jaringan IP yang terpisah secara logik. VLAN memungkinkan beberapa jaringan IP dan jaringan-jaringan kecil (subnet) berada dalam jaringan switched switched yang sama. Agar computer bisa berkomunikasi pada VLAN yang sama, setiap computer harus memiliki sebuah alamat IP dan Subnet Mask yang sesuai dengan VLAN tersebut. Switch harus dikonfigurasi dengan VLAN dan setiap port dalam VLAN harus didaftarkan ke VLAN. Sebuah port switch yang telah dikonfigurasi dengan sebuah VLAN tunggal disebut sebagai access ...

Pengertian Software Belender / Perangkat Lunak Blender Penjelasan Dan Tutorialnya

Gambar
Situs Web :  https://www.blender.org/about/ Sejarah Blender       Bermula Pada tahun 1988-an Ton Roosendaal mendanai sebuah perusahaan yang bergerak dibidang animasi yang dinamakan NeoGeo. NeoGeo yang sangat berkembang pesat sehingga menjadi perusahaan animasi terbesar di Belanda dan salah satu perusahaan animasi terdepan di Eropa. Ton Roosendaal selain bertanggung jawab sebagai art director juga bertanggung jawab atas pengembangan perangkat lunak internal.      Pada tahun 1995 muncullah sebuah perangkat lunak yang pada akhirnya dinamakan Blender. Setelah diamati lebih dalam ternyata Blender ini memiliki potensi untuk digunakan oleh artis –artis di luar NeoGeo. Lalu pada tahun 1998 Ton mendirikan perusahaan yang bernama Not a Number (NaN) Untuk mengembangkan dan memasarkan Blender lebih jauh. Cita – cita NaN adalah untuk menciptakan sebuah perangkat lunak animasi 3D yang padat, lintas platform yang gratis dan dapat digunakan oleh masyarak...

WIX.com

Gambar
Ingin membangun website dari nol dengan hanya menggeser konten? Wix bisa jadi jawabannya! https://www.wix.com/      Wix.com adalah salah satu situs pembuatan website yang dikhususkan bagi orang yang belum membuat website sebelumnya. Di wix.com pengguna hanya tinggal men-drag dan men-drop desaign yang telah disediakan oleh situs wix.com. Pengguna juga tidak perlu membuat hosting terlebih dahulu, hanya dengan mendaftarkan diri sebagai pengguna wix.com. Maka pengguana telah mendapatkan hosting sesuai yang diinginkan.       Wix dibangun dengan model bisnis freemium. Pendapatannya berasal dari layanan premium. Pengguna harus membeli paket premium supaya bisa menautkan situsnya ke alamat pribadi, menghapus iklan Wix, menambah fitur perdagangan elektronik, menambah penyimpanan dan kapasitas akses data, dan lain-lain.     Wix juga memiliki fitur editor mobile, jadi kamu bisa mengubah tampilan website saat diakses lew...

Fiber Optik / Serat optik Lengkap

Gambar
Pengertian Fiber Optik      Apa itu fiber optik? Pengertian Fiber Optik adalah suatu jenis kabel yang terbuat dari kaca atau plastik yang sangat halus, dan digunakan sebagai media transmisi karena dapat mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu lokasi ke lokasi lainnya dengan kecepatan tinggi.      Ukuran fiber optik ini sangat kecil dan halus (diameternya hanya 120 mikrometer), bahkan lebih kecil dari helaian rambut manusia. Komponen jaringan ini memiliki kecepatan transmisi yang tinggi dengan menggunakan pembiasan cahaya sebagai prinsip kerjanya. Sumber cahaya yang digunakan untuk proses transmisi adalah laser atau LED.      Perkembangan teknologi serat optik saat ini, telah dapat menghasilkan pelemahan (attenuation) kurang dari 20 decibels (dB)/km. Dengan lebar jalur (bandwidth) yang besar sehingga kemampuan dalam mentransmisikan data menjadi lebih banyak dan cepat dibandingan dengan penggunaan kabel konvensional. Dengan dem...

Cara Menginstall Debian 4 Berbasis Text Mode

Gambar
Siapkan CD Debian 4. Berikut langkah-langkahnya : 1.       Masukkan CD yang di dalamnya ada Linux Debian 4, kemudian atur BIOSnya tekan tombol del atau F2. Atur booting bios dengan CD-ROM sebagai boot pertama dan Hardisk pada boot ke-2 seperti pada gambar dibawah. Sesudah mengatur BIOS tekan F10 untuk menyimpan lalu tekan enter pada 'Yes'. 2.   Setelah komputer merestart, Komputer akan booting otomatis Linux Debian. Seperti gambar dibawah. 3.     Tekan Enter untuk boot. 4 .       Pilih Bahasa 5 .       Pilih Area 6 .       Pilih Keyboard Layout 7 .       Proses Detecting Hardware 8 .       Proses scanning cd-rom        9 .       Proses additional component     10. Konfig...